Tuesday, February 22, 2011

Makna Sebuah KEPERCAYAAN ( TRUST )

Makna Sebuah Kepercayaan

sebuah kepercayaan akan sangat berarti apabila di setiap insan manusia tanpa saling mencurigai antara satu dengan lainnya, sebuah kepercayaan akan dapat terjalin hingga waktu yang panjang apabila disaat awal menjalin kepercayaan tak ada yang membuat sebuah kekecewaan.

sebuah kepercayaan ( TRUST ) sangat sulit di peroleh namun sebuah kepercayaan sangat mudah di hancurkan hanya dengan melakukan sebuah kesalahan saja.

sebuah kepercayaan didalam bermitra bisnis sangatlah penting demi dapat terjalinnya hubungan mitra bisnis yang lancar dan baik meski waktu perjanjian kontrak telah berakhir namun tetapi bila kepercayaan telah terbentuk karena integritas,kapabilitas,dan loyalitas diri kita terhadap isi suatu nilai kontrak maka tak perlu kita bersusah2 untuk mencari klien namun klien kita tersebut yang akan mencarikan klien untuk kita begitu juga keadaan sebaliknya apabila kita telah banyak membuat kecewa para customer kita maka yang akan terjadi adalah citra nama perusahaan kita karena didalam suatu garis unit usaha bisnis telah terkotak - kotakkan sesuai kemampuan yg dimiliki dan produk yang dihasilkan sehingga dengan sangat mudah informasi atas hasil kinerja perusahaan kita terblowup ke kalangan para pengusaha sejenis dan sangat bahaya sekali apabila tersyiarkan hingga ke masyarakat umum oleh karena itulah diciptakan undang - undang pencemaran nama baik ^_^

oleh karena itu soobbb apabila kita telah mendapatkan sebuah kepercayaan maka jagalah dan rawatlah selalu kepercayaan tersebut karena sebuah kepercayaan itu sangatlah mahal harganya.

salam dari saya











Arief Tri Setiaji
Share:

1 komentar:

Unknown said...

kehilangan harta bukan apa2
kehilangan nyawa, kehilangan separuhnya
kehilangan kepercayaan, kehilangan segalanya
(HB X)

berapa rupiah untuk memulihkan nama baik AM,AM,AS?

Total Pageviews

Yuk Mari kita Sharing ^_^

a href='http://fcgadgets.blogspot.com'>Blogger Gadgets
Powered by Blogger.

Salam Akuntan Muda

Berpikirlah secara Positif
Ubahlah Pemikiran - pemikiran negatif dalam Kehidupan Anda menjadi Pemikiran - Pemikiran yang selalu Positif dan Memiliki Arah dan Tujuan
Tersenyum & Tebarkan Kebahagian Kepada setiap Insan Manusia
Berbuatlah 3 Kebaikkan pada setiap Harinya
Karena Anda adalah AGENT of CHANGES

About Me

My photo
Jakarta Pusat, jakarta
Assalamu'alaikum wr..wb... Salam Persaudaraan Muslim dari saya,Sebuah Transformasi perlu dilakukan untuk menjadi seseorang yang lebih baik dan dapat bermanfaat untuk semua pihak dengan cinta dan kasih menebarkan manfaat ke seluruh umat, sekian perkenalan dari saya, untuk lebih lanjut saya menerima untuk berdiskusi dengan kalian sebagai sahabat dalam blog ini. Salam Hangat Dari Saya Arief Tri Setiaji ^_^

My Friend Blogger

Search This Blog

Kenangan Panitia IBF

Kenangan Panitia IBF

Website Forum,Karier , Ekonomi di Perbankan,Lembaga Pemerintahan,IT Corporation & Blogger

Translate